Indonesia siap bersaing di serp, mungkin kata itu memang kalimat yang pantas disematkan untuk dunia seo Indonesia yang semakin berkembang ini. Perkembangan seo Indonesia memang luar biasa dan hal ini dapat kita lihat dari banyaknya hasil search di search engine yang menempatkan postingan blog-blog warga Indonesia di posisi atas. Termasuk beberapa posting dari blog belajar optimasi seo ini juga ada yang muncul di halaman depan Google. Entah hanya kebetulan atau juga karena keberuntungan. He. . he. .Maka tidak salah jika kita mengatakan Indonesia siap bersaing di serp.
Dalam beberapa tahun belakangan ini kontes seo di Indonesia memang lagi musimnya dan terutama tahun 2010 yang akan segera berakhir penyelenggaraan kontes seo semakin menggila. Belum selesai kontes ini, eh sudah muncul kontes baru yang tidak kalah menggiurkan seperti kontes Indonesia siap bersaing di serp ini. Adanya event kontes seo memang sangat bermanfaat terutama untuk menjalin persahabatan antar blogger meskipun belum saling mengenal serta bertatap muka secara langsung. Selain itu kontes seo juga sangat bagus untuk melatih keterampilan dalam menulis karena dalam kontes seo kita juga diwajibkan menulis artikel sesuai tema dan tidak boleh asal-asalan. ( seperti artikel ini sebelum di update, baca: komentar pertama di bawah).
Kontes seo memang punya banyak manfaat dan tentu tidak rugi jika agan-agan sekalian untuk bergabung. Belajar seo adalah sebuah investasi besar yang nantinya dapat diaplikasikan pada banyak program penghasil uang di Internet. Selain itu seo juga bisa digunakan untuk membantu sahabat lain dalam mempromosikan blog mereka yang baru. Saya sebagai warga Indonesia sangat ingin meraih mimpi saya menjadi seorang yang lebih tahu tentang dunia SEO meskipun hanya sedikit. Menjadi master seo, mungkin itu mimpi yang terlalu muluk dan tentu sangat sulit untuk di raih. Namun impossible is nothing, tidak ada yang tidak mungkin dilakukan di dunia ini selama nafas kita masih berhembus. Dan memang sangat benar tentang apa yang dilakukan sobat Danu Akbar yang menggelar kontes seo dengan mengangkat keyword Indonesia siap bersaing di serp. Dengan dipilihnya keyword ini diharapkan mampu menumbukan rasa nasionalisme yang lebih besar bagi blogger Indonesia. Jadi akan sangat bermanfaat jika kita mengikuti kontes ini kemudian mengoptimasinya.
Dunia blogging akan terasa sepi tanpa adanya SEO dan seo juga kurang sedap jika tidak ada kontes seo. Untuk itu mari kita sukseskan kontes seo yang digelar dengan hadiah yang cukup prestisius ini. Majulah terus dunia seo Indonesia dan sebagai blogger mari kita ikut berkontribusi bagi bangsa melalui media internet dan seo. Tunjukan pada dunia bahwa kita adalah bangsa Indonesia yang besar dan bukanlah bangsa bermartabat korup atau bejat. Kita tunjukan pada mereka bahwa masih ada anak Indonesia yang akan merubah masa depan negeri ini melalui seo. Indonesia siap bersaing di serp dan kita yang akan mewujudkanya.
Danu Akbar
Kontes Peluang Usaha Membuka Loket Online - Syarat Mudah Proses Cepat
Kontes SEO DANUAKBAR.COM Berhadiah Jutaan Rupiah
Indonesia Siap Bersaing di SERP