Cara Beriklan Di Internet

Cara Beriklan Di Internet sebenarnya sangat mudah asalkan anda tahu cara beriklan di internet yang benar dan tepat. Kemudahan, kecepatan serta tingkat efiktifitas yang tinggi membuat online marketing semakin diminati. Internet merupakan solusi yang sangat pas untuk mempromosikan produk anda karena media Internet digunakan oleh berjuta manusia setiap harinya dan di Indonesia sendiri pertumbuhan pengguna Internet sangat tinggi tiap tahunya. Jadi bukankah itu target potensial untuk memasarkan produk anda? Dengan mengenal cara beriklan di Internet yang tepat maka potensi kesuksesan usaha anda semakin besar.


Salah satu langkah awal untuk beriklan di internet adalah memeilih metode periklanan. Metode periklanan memegang peranan yang sangat besar dalam kesuksesan pemasaran karena begitu banyak resource di Internet yang dapat anda gunakan. Kini anda tidak usah khawatir karena telah diluncurkan sebuah media advertising yang akan membantu anda untuk mengiklankan produk dengan tertarget. Idblognetwork.com adalah jawabanya.

Mari kita mengenal terlebih dahulu dengan Idblognetwork.com

Idblognetwork adalah media beriklan dengan cara melibatkan blogger-blogger indonesia untuk membantu penyebaran/spread marketing campaign dengan cara pemasangan banner dan penulisan review / testimonial

2. Idblognetwork didirikan oleh mereka yang berpengalaman dalam industri online media digital dan Teknologi Informasi

Salah satu keunggulan Idblognetwork.com adalah, mereka bekerjasama dengan salah satu elemen utama dari dunia Internet. Blogger, benar sekali blogger adalah agen SOI (Sphere of Influencer), dalam ranah online, posisi blogger untuk menyebarluaskan berita/informasi/persepsi/insight tidak beda dampak / pengaruhnya dibandingkan dengan media mainstream. Dalam hubunganya dengan idblognetwork.com, blogger berperan sebagai pihak yang menyebarkan jaringan iklan ke berbagai pengguna online dengan target sangat relevan sesuai dengan konten iklan yang anda pasang di Iblognetwork.com

Blogger yang masuk dalam jaringan publisher Idblognetwork bukanlah blogger-blogger kacangan dan asal-asalan. Mereka dipilih karena kemampuan mereka dalam mengelola blog menjadi interface yang bermanfaat,mendidik dan menghibur. Dan mungkin seopintar.blogspot.com juga masuk dalam ketgori tersebut.

Berikut sedikit ulasan tentang metode pemasangan iklan pada idblognetwork yang dapat anda pilih sesuai dengan kebutuhan anda.

  • PpC : advertiser/brand hanya akan dikenakan biaya saat banner ads di-klik dan mengirimkan traffic/kunjungan ke situs milik brand tersebut.
  • PpA : advertiser/brand hanya akan dikenakan biaya saat banner ads di-klik dan menghasilkan feedback/respon dari audiences berupa data collection,
  • registrasi, download materi promosi, serta transaksi booking.
  • PpP : advertiser/brand mendapat review/feedback melalui ulasan yang ditulis oleh blogger sesuai dengan konsep produk dengan gaya penyajian khas blogger.
Dengan konsep diatas tentu akan sangat menguntungkan anda sebagai pihak Advertiser (pemasang iklan) karena iklan yang anda pasang dapat mengena ke konsumen lebih akurat dengan biaya yang lebih murah. Anda tidak percaya? Berikut adalah beberapa advertiser besar yang memepercayakan iklanya kepada Idblognetwork sampai bulan Desember 2010 seperti Telkom Flexi, Simpati Telkomsel, XL Blackberry Free Roaming, Kartu AS Telkomsel , iPhone 4 Telkomsel , Google Maps Telkomsel , Nokia OviLife Tools, Nokia N8 dan E5 dan Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata (KemenBudPar) RI.

Bukankah ini sebuah prestasi serta kepercayaan yang hebat? Oleh karena itu jangan ragu untuk menggunakan Idblognetwork sebagai tempat memasang iklan anda. Idblognetwork.com merupakan jawaban jitu dari cara beriklan di Internet.